Jumat, 22 Mei 2015

Kebutuhan Manusia Dan Jenis-Jenisnya


Pengertian Kebutuhan

Kebutuhan adalah segala hal yang diperlukan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya baik itu barang maupun jasa.

Jenis-Jenis Kebutuhan manusia:
  • Menurut Intensitesnya:

-Kebutuhan primer(pokok), yaitu kebutuhan mutlak yang harus diprnuhi manusia untuk kelangsungan hidupnya. Contohnya: makanan, minuman, rumah, pakaian.
-Kebutuhan Sekunder, yaitu kebutuhan yang dipenuhi setelah kebutuhan pokok terpenuhi. Contohnnya: motor, perabotan rumah tangga.
-Kebutuhan tersier, yaitu kebutuhan yang dipenuhi setelah kebutuhan primer da sekunder terpenuhi. Contohnya: Mobil, perhiasan, kulkas.
-Kebutuhan Kuarter, yaitu kebutuhan manusia akan barang-barang mewah. Contohnya: lukisan antik, berlian
  • Menurut Waktu pemenuhan:

-Kebutuhan Sekarang, yaitu kebutuhan yang harus dipenuhi saat ini
Juga. Contohnya: obat untuk orang sakit, pemadam kebakaran saat terjadi kebakaran.
-Kebutuhan Masa Depan,yaitu kebutuhan yang pemenuhannya dapat ditunda. Contohnya: menabung untuk masa depan
  • Kebutuhan Menurut Sifatnya:

-Kebutuhan Jasmani, yaitu kebutuhan yang berhubungan dengan fisik dan badan jasmani.Contohnya berolahraga
-Kebutuhan Rohani, yaitu kebutuhan kebutuhan yang dibutuhkan seseorang untuk mendapatkan sesuatu bagi jiwanya. Contohnya: rekreasi, sembahyang.
  • Kebutuhan Menurut wujudnya:

-Kebutuhan material, yaitu kebutuhan yang berupa barang-barang.Contohnya: buku, sepeda.
-Kebutuhan Spiritual, yaitu kebutuhan yang tidak berwujud. Contohnya: rasa keamanan, keadilan


Tidak ada komentar:

Posting Komentar